Jumat, 19 Maret 2021

Kursus Bahasa Arab

Kursus Bahasa Arab


kursus-bahasa-arab

Dewasa ini kursus bahasa Arab mulai banyak diminati oleh masyarakat, hal iini diantaranya disebabkan karena bahasa Arab digunakan saat berkunjung ke Arab Saudi untuk menunaikan ibadah umroh dan haji. Selain itu banyak pula yang mempelajari bahasa Arab agar dapat memahami Al Qur’an dengan lebih baik selain dari terjemahan yang ada.

Bahasa Arab merupakan bahasa rumpun Afroasiatik atau Semit, yang berkerabat dengan bahasa Malta, bahasa Ibrani, dan bahasa Arami, juga bahasa Tigrinya dan bahasa Amhar. Bahasa Arab dituturkan dalam banyak variasi dialek dan menjadi bahasa resmi 26 negara di Timur Tengah dan Afrika Utara, mulai dari Yaman, Lebanon, Sudan, hingga Tunisia bahkan menjadi bahasa resmi di organisasi Liga Arab, Uni Afrika, NATO, dan PBB.

Orang-orang di seluruh dunia mempelajari baahasa Arab untuk berbagai alasan kebanyakan untuk keperluan pekerjaan, perjalanan, keluarga, warisan, agama, ingin bepergian ke negara Arab, menikah atau berteman dengan orang Arab, atau sekadar hobi karena menyukai belajar bahasa asing.

Bahasa Arab bisa jadi adalah bahasa yang rumit bila dibandingkan dgn bahasa Inggriis atau bahasa Indonesia, namun bukan berarti tidak dapat dipelajari. Anda dapat mengambil kursus bahasa Arab baik untuk belajar percakapan maupun memahami teks berbahasa Arab.

Ilmu Nahwu daan Sharaf adalah ilmu dasar yang harus Anda pelajari agar dapat memahami teks-teks Arabic baik itu Al Qur’an, hadist maupun karya-karya para ulama yang banyak ditulis dalam buku berbahasa Arab.

Saat mengambiil kursus bahasa Arab Anda tidak hanya belajar berbicara namun juga memahami teks berbahasa Arab. Kemampuan berbicara biasanya dibutuhkan oleh mereka yang ingin berkunjung, bekerja atau menempuh pendidikan yang lebih tinggi di Negara Timur Tengah. Namun bagi Anda yang hanya ingin dapat memahami teks dan membaca atau menulis dalam bahasa Arab dengan mempelajari Nahwu dan Sharaf adalah sebuah keharusan.

Bagaimana cara Anda agar dapat mempelajarii bahasa Arab? Anda dapat mengambil kursuus belajar bahasaa Arab secara baik dengan durasi waktu yang telah ditentukan baik secara offline maupun belajar bahasa Arab online melalui media digital. Anda dapat memilih lembaga kursus baahasa Arab yg memiliki metode terbaik, mudah dipahami oleh siswa dan dapat memberikan sertifikat yang dapat dipertanggungjawabkan.

Anda dapat mulai menghafalkan pengucapan huruf Arab dengan baik dengan bimbingan guru bahasa Arab serta menggunakan kosakata bahasa Arab yg sering Anda jumpai dalam kehidupan sehari-hari. Guru bahasa Arab yg baik akan menggunakan metode yang mudah dilakukan dan dipraktikkan agar siswa paham dan dapat mempraktekkannya.

Agar Anda dapat lebih berhasil dan fokus dalam mempelaajari bahasa Arab secara baik, Anda dapat menentukan akan belajar jenis bahasa Arab yg seperti apa.

Berikut ini adalah jenis-jenis kursus bahasa Arab yg dapat Anda ambil :

  1. Bahasa Arab Standar Modern. Bahasa Arab Standar Modern digunakan di seluruh kawasan Arab, namun penggunaannya hanya terbatas dalam penulisan dan konteks formal, seperti literatur, koran, pendidikan, program berita radio/televisi, pidato politik, dsb.
  2. Bahasa Arab Klasik (Al Qur’an). Jika Anda lebih tertarik pada studi bahasa Arab zaman pertengahan atau Islam, kursus dengan topik Bahasa Arab Klasik/Al Qur’an sesuai dengan kebutuhan Anda. Kuliah ini mempelajari bahasa Arab yang ada dalam kitab suci Al Qur’an, bahasa Arab agama klasik, teks hukum dan intelektual, serta bahasa Arab yang menjadi akar bahasa Arab Standar Modern.
  3. Bahasa Arab Sehari-hari. Bila Anda memiliki rencana tinggal di kawasan Arab atau tinggal di daerah atau negara Arab tertentu, bahasa Arab Standar Modern biasanya tidak cukup untuk kebutuhan Anda, sebab bangsa Arab biasanya berbicara dengan dialek setempat sebagai bahasa ibu. Mengetahui perbedaan antar dialek cukup penting untuk menghindari kesalahpahaman di kedua belah pihak. Umumnya terdapat lima rumpun dialek besar, yang masing-masing memiliki subdialek menurut negara, kota, lingkungan, bahkan agama seperti dialek Arab Teluk, dialek Arab Iraq, dialek Arab Levantine/Syam, dialek Arab Mesir, dan dialek Arab Maghribi.

Jadi, sudahkah Anda merencanakan akan mengambil kursus bahasa Arab jenis apa? 

Informasi lebih lanjut mengenai belajar bahasa Arab online maupun offline silahkan hubungi kami segera. Buruan sebelum kehabisan seat!



Raya Studio

Author & Editor

Has laoreet percipitur ad. Vide interesset in mei, no his legimus verterem. Et nostrum imperdiet appellantur usu, mnesarchum referrentur id vim.

0 komentar:

Posting Komentar